Air adalah kebutuhan pokok setiap hari, untuk minum, cuci mencuci, dan kebutuhan pokok lainnya. Untuk itu kami ingin memastikan setiap keluarga bisa mencukupi kebutuhan air untuk kebutuhan pokok setiap harinya
Waseso Sumitro, Direktur BUMDesBUMDes Jembatan Sepoor telah menyalurkan air kepada 540 Rumah Tangga, dan terus berkomitmen untuk 100% mencapai setiap Rumah Tangga, Tempat Ibadah, Pesantren, Yayasan dan Sekolah
Setiap kebutuhan rumah tangga: Air minum, memasak, mencuci tercukupi
550 Target
540 Tersalur
Seluruh tempat ibadah di Desa Gunungtawang telah tersalur dengan SAB BUMDes
8 Target
8 Tersalur
Seluruh sarana Pendidikan di Desa Gunungtawang teleh tersalur SAB BUMDes
6 Target
6 Tersalur
Pemasangan gratis untuk warga yang benar-benar tidak mampu
Air yang disalurkan telah dibersihkan untuk kelayakan
Dengan tarif hanya Rp 500/m3
Direktur BUMDes
Sekretaris
Bendahara
Pengawas
Dulu, saya harus ke sungai atau kali kreo untuk memasak air minum dan mencuci, sekarang air sudah sampai rumah .
Sebelum BUMBdes terbentuk hanya 240 Rumah Tangga saja yang tersalurkan, itu saja hanya 50% yang mengalir. Sekarang sudah 98% warga bisa menikmati air bersih di rumah masing-masing
Dulu saya harus merogoh kocek ratusan ribu hanya untuk air bersih, sekarang biaya air sudah menjadi sangat terjangkau.